Sabtu, 23 Maret 2013

***KUPAS TUNTAS MADARA Edo Tensei***




UCHIHA MADARA debut pada chapter #370, namun baru benar2 nongol secara sempurna dlm bentuk ET, di chapter 575:
pertarungan madara vs 5 kage,,,,
perang dunia shinobi ke-4 dibikin heboh dg di hidupkannya uchiha madara dan pada akirnya membuat semua kage
memutuskan bekerja sama u/ melawan madara,,,
nah disini juga pada akirnya muncul beberapa fakta menarik tentang madara ET,,,
1. Mempunyai rinnegan, dmn rinnegan hanya rikudou yg memiliki. Diketahui rinnegan yg ada pada nagato
merupakan rinnegan milik madara yg dibangkitkan sebelum kematiannya, dan madara merupakan satu2nya shinobi
yg mampu membangkitkan rinnegan.
-susano'o madara adalah susano'o paling sempurna (versi final), jelas berbeda dg milik itachi or sasuke,,,, meskipun
fungsinya sama. Yaitu sebagai pertahanan absolut & u/ menyerang. Tapi susano'o madara lebih besar & jauh lebih
kuat dibadingkan susano'o biasa,,,, bentuknya sudah seperti tengu,,,, gagah & kokoh,,,, ya iyalah secara ini
perpaduan dari EMS+ rinnegan. Dikatakan bahwa satu tebasan susano'o final akan merubah peta dikarenakan daya
hancurnya yg luar biasa.
-mampu menggunakan kekei genkai mokuton milik hashirama, dan terungkap bahwa tubuh madara sudah diotak-
atik o/ kabuto & orochimaru, sehingga memungkinkan madara dapat menggunakan kemampuan milik hashiram dg
sempurna.
-yg paling ga masuk akal adalah madara ET mempunyai fisik muda, namun diketahui madara mati dlm keadaan tua.
-kekuatan gabungan dari 5 kage ga juga mampu mengalahkan uchiha madara. Dimana kondisi 5 kage sekarang dlm
keadaan sekarat & hanya tsunade yg msh dpt bertahan meskipun tubuhnya tertimpa batang pohon.
-satu2 nya shinobi ET yg mampu lolos dari pelepasan ET yg mampu dilakukan o/ kabuto dibawah pengaruh
genjutsu itachi. Madara bisa lolos, karna mengetahui ET sehingga ia menggunakan u/ meng ET dirinya sendiri.
REAL JUTSU UCHIHA MADARA ET
(うちはマダラ, Uchiha Madara)
Debut
->
Manga :Chapter #370
- Anime : Naruto Shippūden
Episode #130
- Video Game : Naruto Shippūden:
Ultimate Ninja Storm 2
- Muncul dalam : Anime, Manga
dan Game
- Kepribadian :
Tanggal lahir : 24 December
Jenis kelamin : Laki laki
Umur : Meninggal
[ tetapi sudah di ET ]
- Kekkei Genkai
Sharingan
Eternal Mangekyō Sharingan
Rinnegan
Mokuton
- Klasifikasi : Missing-nin
- Pekerjaan :
Pendiri Konohagakure
dan Pemimpin Klan Uchiha
-Affiliasi : Konohagakure
- Clan : Uchiha clan
- Keluarga :
Izuna Uchiha ( Adik )
- Elemen :
Katon
Mokuton
Doton
Suiton
Fûton (Hanya Anime )
JUTSU UCHIHA MADARA
- Fūjutsu Kyūin (封術吸印)
=> teknik untuk menyerap
ninjutsu/chakra seseorang dalam
dirinya, termasuk menyerap
perubahan wujud chakra, namun
ada yang tidak bisa di serap yaitu
''Yoton : Elemen Lava''.
- Katon: Gōka Mekkyaku (火遁・
豪火威却)
=> elemen api teknik bola api
penghancur, semburan api yang
berukuran raksasa(5x gokakyu)
yang berwujud dinding api yang
menyambar lawan sekaligus
untuk jarak menengah- jauh.
- Meteorite Technique
=> teknik kombinasi Rinnegan dan Susano'o
untuk menciptakan
Meteorit raksasa dari langit,
Madara dalam mode Rinnegan dan
menggunakan Susano'o.
- Kuchiyose no Jutsu (口寄せの
術) : teknik memanggil : Kyuubi
No Yoko,
=> Madara dapat memanggil
Kyuubi semasa hidupnya, namun
saat ini Madara tdak mampu
karena kyuubi di segel dalam
tubuh Naruto
- Susanoo (須佐能乎) : Dalam
tahap belum sempurna Susano'o
dengan wujud 4 tangan 2 kepala
dengan 2 tangan menggunakan
sepasang pedang, dan 2 tangan
dengan pukulan/mengeluarkan
Magatama dan ketika dalam
wujud yang sempurna, Susanoo
madara memakai jubah Samurai
dengan 2 pedang yang di
pegangnya, ukuran Susanoo
madara ini lebih besar dari
ukuran Susanoo pada umumnya
bahkan bisa dibilang raksasa.
-Mokuton Hijutsu: Jukai Kōtan
(木遁秘術・樹界降誕)
=> elemen kayu, teknik rahasia
kelahiran pohon : juluran pohon
dengan dahan raksasa yang
ujungnya runcing.
-Yasaka no Magatama (八坂ノ勾
玉)
=> untaian kalung dengan
sejumlah Magatama yang di
pegang dengan 2 lengan
Susano'o yang Magatama.nya
dapat meluncur seperti Shuriken
kearah lawan dengan cepat dan kuat.
- Katon: Gōka Messhitsu (火遁・
豪火滅失)
=> Sebuah teknik dimana chakra
diolah di dalam tubuh diubah
menjadi api, dan kemudian
dileluarkan dari mulut dalam
aliran besar api intens. Dengan
berbagai teknik yang luas,
pengguna dapat mengatur area
yang akan dibakar seperti hutan -
terbakar. Sasaran dalam area
terbatas akhirnya akan dibakar.
- Katon : Gōkakyū no Jutsu (火
遁・豪火球の術)
=> Sebuah teknik dimana chakra
diremas di dalam tubuh diubah
menjadi api, dan dikeluarkan dari
mulut dalam bola api besar
mengaum atau sebagai pelempar
api terus menerus. Ruang lingkup
serangan diubah dengan
mengontrol volume chakra yang
dihimpun. Api dirilis akan
menelan target mereka, dan
meninggalkan sebuah kawah di
permukaan tanah. Teknik ini
ternyata membutuhkan lebih
dari cadangan chakra rata.
- Mokuton: Kajukai Kõrin ( 木
遁・花樹界降臨 )
=> Mengambil keuntungan dari
sifat bawaan Elemen Kayu
( mokuton ) untuk dapat
memaksa pohon tumbuh pada
permukaan dalam sekejap,
pengguna membuat hutan lebat
pohon berbunga Serbuk sari
dihasilkan oleh bunga- bunga ini
kemudian dilepaskan ke
atmosfer sekitarnya dan ketika
dihirup dengan cepat membuat
lawan mnjadi tidak sadar. Salah
satu cara untuk melawan teknik
ini adalah menghancurkan pohon
tersebut.
- Moku Bunshin no Jutsu ( 木分
身の術 ) :
=> Teknik ini seperti Bunshin
pada dasarnya tetapi pada
bentuk menyerupai rekayasa dari
pohon teknik ini lebih kuat tahan
serangan dibandingkan dengan
bunshin biasa.
- Tajū Mokuton Bunshin no Jutsu
( 多重木遁分身の術 )
:
=> Teknik ini bentuk lanjutan dari
Moku bunshin no jutsu, Madara
dapat membuat Banyak clone
kayunya,
tidak seperti Tajû kage bunshin
no jutsu yang dapat membuat
100 bahkan 1000 bunshin,
Teknik ini diperlihatkan hanya
bisa membuat 25 Bunshin kayu.
- Katon : Ryuuen Höuka no Jutsu
(火 遁 · 龙
炎 放歌 の 術 ) :
=> Teknik bola-bola api yg
berbentuk seperti naga kecil.
Tools :
- Gunbai [ dulu ]
- Kama
- Pedang Susano'o
- Pedang

0 komentar:

Posting Komentar

Top Navigation

Pages

Total Tayangan Halaman

Diberdayakan oleh Blogger.

My Mp3